Search

H-1 Lebaran, Kendaraan Melenggang Bebas di Jalan Protokol Ibu Kota

Liputan6.com, Jakarta - H-1 Lebaran, sejumlah ruas jalur protokol di Jakarta terpantau lengang. Kendaraan roda empat maupun roda dua melengang bebas dengan kecapatan hingga 60 kilometer per jam.  

Seperti ditayangkan Liputan6 SCTV, Kamis (14/06/2018), tak hanya kendaraan pribadi, kendaraan umum seperti bus Transjakarta, Kopaja, hingga Metromini masih terlihat melintas di jalur protokol ini.

Seperti di kawasan Jalan Sudirman Thamrin hingga Semanggi, sejumlah kendaraan yang didominasi kendaraan pribadi terlihat melintas dengan kecepatan cukup tinggi. (Karlina Sintia Dewi)

Let's block ads! (Why?)

Kalo Berita nya Ga lengkap buka link di samping https://www.liputan6.com/news/read/3560360/h-1-lebaran-kendaraan-melenggang-bebas-di-jalan-protokol-ibu-kota

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "H-1 Lebaran, Kendaraan Melenggang Bebas di Jalan Protokol Ibu Kota"

Post a Comment

Powered by Blogger.