Search

LIVE: Belgia vs Tunisia di Grup G Piala Dunia 2018

Fakta Menarik Jelang Belgia vs Tunisia

1. Tiga pertemuan Belgia vs Tunisia sebelumnya kedua negara berbagi satu kemenangan dan satu hasil imbang. Pertemuan terakhir terjadi pada Piala Dunia 2002 ketika Belgia diimbangi Tunisia 1-1. Satu poin itupun menjadi satu-satunya raihan angka Tunisia pada ajang tersebut.

2. Belgia belum terkalahkan dalam tiga pertandingan terakhir melawan tim asal Benua Afrika (dua menang, satu imbang).

Belgia menang 3-0 atas Panama di laga pertama Grup G.Belgia menang 3-0 atas Panama di laga pertama Grup G. (REUTERS/Marcos Brindicci)
3. Belgia tak pernah kalah dalam pertandingan kedua fase grup Piala Dunia, memenangkan lima pertandingan terakhir dan tak terkalahkan dalam 10 pertandingan terakhir fase grup Piala Dunia. Satu-satunya gagal menang itu terjadi saat ditahan imbang Tunisia.

4. Romelu Lukaku berpeluang mencatatkan diri sebagai pencetak gol terbanyak Belgia di Piala Dunia. Saat ini penyerang Manchester United itu mengoleksi lima gol di Piala Dunia atau satu gol lebih sedikit dari Jan Ceulemans yang merupakan pemain terproduktif Setan Merah di Piala Dunia.

5. Tunisia gagal menang dalam 12 pertandingan terakhir Piala Dunia. Satu-satunya kemenangan Tunisia dalam gelaran Piala Dunia terjadi saat menaklukan Meksiko 3-1 pada edisi 1978.

6. Tim yang memiliki rekor tanpa kemenangan pada Piala Dunia yang lebih banyak dari Tunisia hanya Korea Selatan, yakni 14 kali (1954-1998).

7. Satu-satunya tembakan tepat sasaran Tunisia pada Piala Dunia 2018 adalah penalti ke gawang Inggris.

Let's block ads! (Why?)

Kalo berita nya ga lengkap buka link di samping https://www.cnnindonesia.com/olahraga/20180623183222-142-308421/live-belgia-vs-tunisia-di-grup-g-piala-dunia-2018

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "LIVE: Belgia vs Tunisia di Grup G Piala Dunia 2018"

Post a Comment

Powered by Blogger.